Rabu, 16 Februari 2011

Penulis Dongeng Pertama di Dunia

Madame d'Aulnoy
Dongeng roman pertama di dunia ditulis oleh seorang penulis roman asal Perancis bernama Madame d'Aulnoy di tahun 1666. Madame d'Aulnoy memiliki kedai minum-minum. Di dalam dongeng roman yang ditulisnya itu menceritakan tentang pasangan-pasangan dewasa karena merupakan cerita sehari-hari yang diambilnya dari percakapan tamu-tamunya.zona aneh

Oleh karena itu, cerita dongeng pertama di dunia tidak ditulis untuk konsumsi anak-anak di bawah umur.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Post